Sejarah singkat ASEAN dan PBB

Hidup tak pernah lepas dari sejarah, banyak sejarah yang harus kita ketahui dan kita pahami, salah satunya adalah sejarah ASEAN dan PBB

  • ASEAN
          ASEAN adalah singkatan dari Association of South East Asia Nation, yang juga disebut dengan PERBARA (Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara). Gedung sekretarian ASEAN berada di Kebayoran baru Jakarta Selatan. ASEAN didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok. ASEAN diprakarsai oleh 5 Mentri luar negeri dari wilayah Asia tenggara, yaitu Indonesia, Malaysia, Thailand, Filipina, dan Singapura:
  1. Perwakilan Indonesia: Adam Malik
  2. Perwakilan Malaysia: Tun Abdul Razak
  3. Perwakilan Thailand: Thanant Koman
  4. Perwakilan Filipina: Narcisco Ramos
  5. Perwakilan Singapura: S. Rajaratnam
Kemudian bertambah 6 negara yang bergabung dalam organisasi ASEAN yaitu
  1. Brunei Darussalam ~ 7 Januari 1984
  2. Vietnam ~ 28 Juli 1995
  3. Myanmar ~ 23 Juli 1997
  4. Laos ~ 23 Juli 1997
  5. Kamboja ~ 16 Desember 1998
  6. Timor Leste ~ 4 Maret 2011
Tujuan ASEAN
  1. Mempercepat pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial & perkembangan budaya
  2. Mempromosikan perdamaian dan stabilitas regional


  • PBB
          PBB (perserikatan bangsa-bangsa) adalah sebuah organisasi yang anggotanya terdiri dari hampir seluruh negara di dunia. Lembaga ini di bentuk untuk memfasilitasi dalam hukum internasional, lembaga ekonomi, dan perlindungan sosial. PBB didirikan pada tanggal 24 Oktober 1945 di Dan Francisco. Sekretaris jenderal PBB adalah Ban Ki-moon dari Korea Selatan sejak tanggal 1 Januari 2007.

Mungkin hanya itu yang dapat saya ulas, semoga bermanfaat bagi para pembaca dan menambah wawasan 


HARGAILAH SEJARAH, KARNA TANPA SEJARAH KITA TIDAK AKAN PERNAH ADA KEMAJUAN DALAM HIDUP

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara membuat miniatur menara pandang kaki tiga

Kumpulan teka teki receh